Pemerintah Mulai Persiapan Lantik Presiden Ramos Horta

DILI, STLNEWS.co – Pemerintahan Konstitusional ke-8 pimpinan Perdana Menteri (PM), Taur Matan Ruak tengah mempersiapkan segala sesuatu untuk acara pelantikan presiden terpilih Jose Manuel Ramos Horta untuk periode 2022-2027 di Tasi Tolu, Dili.

Acara pelantikan tersebut dilakukan bersamaan dengan peringatan Hari Restaurasi Kemerdekaan Timor Leste ke-20 (20 Mei 2002-20 Mei 2022).

“Pertemuan saya dengan Presiden Republik, Francisco Guterres Lú Olo membicarakan persiapan acara pelantikan presiden terpilih Jose Ramos Horta. Saat ini Kementerian Administrasi Negara sedang mempersiapkan segala sesuatu di Tasi Tolu untuk acara pelantikan presiden Ramos Horta dan upacara peringatan Restaurasi Kemerdekaan Timor Leste ke-20. Persiapan dimulai sekarang sehingga pada hari H semua berjalan dengan lancar dan sukses,” kata PM Taur kepada wartawan usai bertemu dengan Presiden RDTL, Francisco Guterres Lú Olo di Istana Presiden Aitarak Laran, Dili, Kamis (21/04/2022).

Bersambung ke halaman 2

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Lei Eleitoral Husi PN Seidauk Ba PR

DILI, STLNEWS.co - Prezidente Republika (PR) Jose Ramos Horta hatete, too oras nee seidauk simu lei eleitoral neebe Parlamentu Nasional (PN) halo konfirmasun ba...

Kondisaun Estrada Rezulta Bebe Mate Iha Dalan

DILI, STLNEWS.co - Reprezentante povu iha uma fukun Parlamentu Nasional (PN) kestiona kondisaun estrada neebe aat no kotu iha parte Ermera, ikus rezulta bebe...